Makanan yang baik untuk penderita sariawan

Makanan yang baik untuk penderita sariawan - Lagi lagi soal sariawan, memang menyiksa, menggangu selera makan, mengganggu saat berbicara, wah pokoknya jangan sampai terkena yang namanya sariawan, kalaupun sudah terkena yang namanya sariawan, berikut ini ada beberapa makanan yang baik di konsumsi ketika sariawan melanda, selain itu juga mempercepat proses penyembuhan sariawan anda.


Air kelapa - yang satu ini bukan makanan, tetapi air kelapa
cukup ampuh meredakan sariawan,
mengonsumsi air kelapa dapat mencegah sariawan datang kembali.

Makanan yang mengandung asam folat, misalnya : bayam, asparagus, kubis, dan lobak. Sementara untuk buah-buahan, segera makan pepaya, nanas, pisang, dan
grapefruit.

Makanan kaya vitamin B seperti tiram,
telur ikan, susu kedelai, daging, telur, dan susu beras.

Makanan kaya vitamin C adalah keluarga buah jeruk,
buah berry, dan sayuran hijau.

Makanan kaya zat besi adalah bayam,
daging sapi, tiram, hati ayam, kalkun, wijen, sereal,
labu, kentang, brokoli, dan telur.
Kalau ada yang alami, enak dan sehat, kenapa harus minum obat?
Semoga bermanfaat. :)
Makanan yang baik untuk penderita sariawan Makanan yang baik untuk penderita sariawan Reviewed by Unknown on 07.49 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.